Basis Data Praktik Kelas VIII
Informatika - Program Sarjana (Unggul)
Mata Kuliah ini membahas tentang percabangan konseptual dengan model Entitas Relasi (ER), perancangan konseptual dengan normalisasi, dan bagian terakhir asalah Structured Query Language: Data Definition Language (DDL); Data Manipulation Language (DML); manajemen user dan Stored Procedure.
Setelah mempelajari mata kuliah ini diharapkan mahasiswa dapat mempunyai landasan atau struktur mengenai perancangan basis data dan pengetahuan tentang Bahasa Query yang kuat.