Mata
kuliah ini mempelajari cara untuk melakukan analisis kinerja pada suatu
perusahaan. Analisis ini menggunakan perspektif dari fungsi manajemen, yaitu
Keuangan, Operasi, Sumber Daya Manusia, dan Pemasaran. Pembahasan mata kuliah
ini mencakup konsep dasar, pengukuran, serta berbagai model analisis yang dapat
digunakan sebagai alat untuk menilai kinerja bisnis.
- Teacher: TRI GUNARSIH, MM, PROF. DR.